Puisi Anakku: Ummiku Seperti Kupu-Kupu
Ummiku Seperti Kupu-Kupu
Karya:
Syahidah Dzakiyyatunnisa Ahmad
Umiku sayang seperti kupu-kupu
Ada sayapnya
Ada antenanya
Ada kaki kecilnya
Ada kepalanya
Umiku sayang terbanglah ke langit
Hinggap di bunga-bunga
Keterangan: Anak saya berusia 6 tahun. Sekarang duduk di Kelas B (nol besar) TKIT Nurhidayah Surakarta. Insya Allah sebentar lagi masuk SD.
8 komentar untuk "Puisi Anakku: Ummiku Seperti Kupu-Kupu"
aku dulu, umur 6 tahun masih main layangan kerjaannya..
hehe.
....Untuk anak umur 6 th...salut banget....
Mohon maaf, karena banyak komentar spam, kami memoderasi komentar Anda. Komentar akan muncul setelah melewati proses moderasi. Salam!